Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2015

Krisis Paradigma Keilmuan Islam

Oleh: Matroni Muserang* Begitu cepat dan menggeliat perkembangan pengetahuan dewasa ini, namun perkembangan ini bukan tanpa problem terhadap kemanusiaan, baik lembaga sosial, kelompok agama, dan perguruan tinggi di dunia, khususnya di Indonesia. Berbagai cara dan metodologi dilakukan untuk mengikuti perkembangan pengetahuan agar tidak dikatakan “ketinggalan” dalam menyerap pengetahuan yang sedang aktual. Cara-cara yang dilakukan misalnya diadakan penelitian, seminar dan menerbitkan buku untuk mendialogkan berbagai metodologi yang ada, dengan beragam perkembangan dan metodologi, maka sebagai insan berilmu sudah seharusnya memiliki sikap inklusif dalam menghadapi perkembangan dan perubahan. Kasus-kasus kekerasan atas nama agama, paradigma eksklusif adalah dampak dari ketidakmampuan dalam mendialogkan keilmuan. Ketidakmampuan mendialogkan inilah sebenarnya krisis paradigma keilmuan Islam yang kini sudah terlihat jelas di depan mata kita, ada kelompok-kelompok yang salah kaprah m